Selamat Datang

Assalamu'alaikum Wr. Wb. Salamat Datang Di Website MI Sirojul Ulum, Lopang, Kembangbahu, Lamongan

Jumat, 02 Agustus 2024

Penyesuaian Kurikulum Merdeka KMA 450 pada SIMPATIKA 2024

 


Poin-Poin Penyesuaian

  1. Penyesuaian Mapel dan Alokasi Jam-nya
  2. Penambahan dibatasi maksimal 6 jam per-rombel
  3. Muatan Lokal dibatasi maksimal 6 jam per-rombel
  4. Mapel P5RA pada jadwal mingguan maksimal 1 jam per-guru per-rombel
  5. Ekuivalensi Fasilitator Proyek maksimal 6 jam per-guru
  6. Guru yang sudah mendapatkan ekuivalensi fasilitator proyek tidak bisa ditambahkan mengajar mapel P5RA pada jadwal mingguan (dan juga sebaliknya)
  7. Pembatasan penampilan mata pelajaran untuk mapel penguatan program di MA Keagamaan, MA Plus Keterampilan, MA Akademik / Insan Cendekia, Kejuruan


KMA 450 New Normal Implementasi Teknis

  • Tata Kelola Beban Kerja Guru di SIMPATIKA untuk TPG

  • KBM
    1. Konten Materi
    2. Strategi
    3. Kompetensi Guru
    4. Kapabilitas

Poin-Poin Penyesuaian KMA No.347 Tahun 2022 dengan Kurmer KMA No.450 Tahun 2024

  • Kurmer KMA No.347 Tahun 2022

    1. Jam pada Mapel dan Alokasi sesuai KMA
    2. Penambahan jam pada rombel “dibebaskan” sesuai kebutuhan dan ketersediaan waktu
    3. Muatan Lokal “dibebaskan” sesuai kebutuhan dan ketersediaan waktu
    4. Alokasi P5RA “dibebaskan” sesuai kebutuhan dan ketersediaan waktu
    5. Ekuivalensi Fasilitator maksimal 2 jam per-guru dan Koordinator Proyek maksimal 3 jam per-guru
    6. Guru yang sudah mendapatkan ekuivalensi fasilitator proyek masih bisa ditambahkan mengajar mapel P5RA pada jadwal mingguan (dan juga sebaliknya)

  • Kurmer KMA No.450 Tahun 2024
    1. Ada penyesuaian Mapel dan Alokasi Jam-nya
    2. Penambahan jam pada rombel maksimal 6 jam per-rombel
    3. Muatan Lokal maksimal 6 jam per-rombel
    4. Alokasi P5RA pada jadwal mingguan maksimal 1 jam per-guru per-rombel
    5. Ekuivalensi Fasilitator dan Koordinator Proyek (P5RA) maksimal 6 jam per-guru
    6. Guru yang sudah mendapatkan ekuivalensi fasilitator proyek tidak bisa ditambahkan mengajar mapel P5RA pada jadwal mingguan (dan juga sebaliknya)


Penyesuaian Mapel dan Alokasi Jam-nya

Data Mapel dan Alokasi Jam →  https://s.id/kurmer450 


Poin-Poin (Ideal) Penerapan Kedepan

  1. Rombongan terpisah untuk Mapel Pilihan
  2. Rombongan untuk P5RA
  3. Fasilitator P5RA melekat ke Rombel (Rombongan Belajar)



Selengkapnya mengenai Penyesuaian Kurikulum Merdeka KMA 450 pada SIMPATIKA 2024 bisa diunduh File PPT pada tautatan di bawah ini.




Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Edaran Penyaluran dan Pencairan BOP RA dan BOS Madrasah TA. 2025

  Sebagai tindak lanjut persiapan penyaluran Dana Bantuan Operasional Penyelenggaraan Raudhatul Athfal (RA) dan Bantuan Operasional Sekolah ...