Selamat Datang

Assalamu'alaikum Wr. Wb. Salamat Datang Di Website MI Sirojul Ulum, Lopang, Kembangbahu, Lamongan

Senin, 06 Mei 2024

Juknis dan Materi Sosialisasi Penulisan Ijazah Madrasah serta Aplikasi Laporan Kelulusan Tahun 2024

 


Ijazah merupakan dokumen negara yang sah yang diberikan kepada peserta didik yang telah tamat belajar pada suatu jenjang pendidikan. Karena itu, kebenaran data dan informasi yang tercantum di dalamnya mutlak diperlukan.

Petunjuk Teknis ini dibuat dengan tujuan sebagai panduan bagi madrasah dan pemangku kepentingan lainnya dalam penulisan blangko Ijazah Madrasah Tahun Pelajaran 2023/2024, agar terhindar dari kesalahan dalam penulisan blangko ijazah.

Petunjuk Teknis ini memuat petunjuk umum dan petunjuk khusus penulisan blanko Ijazah Madrasah Tahun Pelajaran 2023/2024, bagi satuan pendidikan Madrasah dan pemangku kepentingan lainnya.

Bersama ini kami sampaikan Surat Keputusan Direktur Jenderal Pendidikan Islam Nomor 1921 Tahun 2024 tentang Petunjuk Teknis Penulisan Blangko Ijazah Madrasah Tahun Pelajaran 2023/2024, Materi Sosialisasi Penulisan Ijazah Madrasah Tahun Pelajaran 2023/2024 dan Aplikasi Laporan Kelulusan Siswa 2024, yang bisa diunduh pada tautan di bawah ini.

1. Juknis Ijazah Madrasah 2024

2. Materi Sosialisasi Penulisan Ijazah 2024

3. Aplikasi Laporan Kelulusan 2024

4. Pedoman UAMNU 2024

5. Contoh Penulisan Ijazah MI Kemenag

6. Contoh Penulisan Ijazah Ma'arif NU


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Edaran Penyaluran dan Pencairan BOP RA dan BOS Madrasah TA. 2025

  Sebagai tindak lanjut persiapan penyaluran Dana Bantuan Operasional Penyelenggaraan Raudhatul Athfal (RA) dan Bantuan Operasional Sekolah ...